All posts filed under: Book Insight

[Reread] Battle Hymn of Tiger Mother #1

Sejak tahun lalu sebetulnya saya ingin membaca kembali buku ini : Battle Hymn of Tiger Mother yang ditulis oleh Amy Chua, ibu dua orang anak perempuan dan juga seorang professor di Yale Law School. Buku ini terbit pertama kali di tahun 2011 sebagai memoir yang ditulis sendiri oleh Amy dan bercerita mengenai cara Amy membesarkan kedua anak perempuannya. This is a story about a mother, two daughters, and two dogs. It’s also about Mozart and Mendelssohn, the piano and the violin, and how we made it to Carneige Hall. This was supposed to be a story of how Chinese parents are better at raising kids than Western ones. But instead, it’s about a bitter clash of cultures, a fleeting taste of glory, and how I was humbled by a thirteen years old. Battle Hymn of Tiger Mother Saya membaca buku ini pertama kali di tahun 2012, versi terjemahan Bahasa Indonesia. Rasanya saat itu saya sedang sangat bersemangat mempelajari bagaimana cara terbaik membesarkan Cici. I was a bit a tiger mother back then (atau sampai sekarang …