Tentang Mami

29 Januari 2021, tepat 6 tahun Mami – ibu saya meninggal dunia. Time flies, betul – betul tidak terasa. Rasanya baru kemarin saya menerima whatsapp dari kakak perempuan saya di pagi hari : Dek, Mami meninggal barusan. Saat itu saya tidak menangis, yang terfikir hanyalah bagaimana caranya bisa cepat pulang ke Bandung, memberi tahu suami…

First Day at Secondary School

2nd September 2020 was Azkia first day at secondary school. I couldn’t be more excited for her as I know she is also excited and a bit nervous. A new school, it can be intimidating and scary at the same time. But don’t worry Azkia, you will be awesome. Be brave, means being yourself. Just…

Primary School Graduation

It’s always a mixed feeling, for the first and last day of everything, and this week is Azkia’s final last days of Primary School, even today is her last time wearing that lovely yellow uniform. I feel sad and feel happy. Sad because our little girl is going to secondary soon. Sad because it has…

A Glimpse of India – Jee Shukriya

It’s time to go home. I wrote this post for my IG feed in Amritsar International Airport, right before we boarded the plane back to Malaysia. I just feel very grateful, this trip just amazing. We’ve completed our 3000 km journey across India, and it was incredible. It is difficult to describe India, as many…

[Cici Race Recap] Singapore International Triathlon 2018

Race recap ini terinspirasi dari postingan – postingan Race Recap Mba Kiky yang super keren, catatannya detail dan menginspirasi. Walaupun ini bukan race recap saya ya haha..sesuai judul ini adalah race recap-nya Cici, anak perempuan saya. Saya tuliskan disini biar ingat, nanti Cici besar bisa baca juga. Weekend kemarin kami baru pulang dari Singapore, menemani Cici triathlon race di Singapore International Triathlon 2018 (SIT2018). Ini race…

7 Alasan Untuk Jatuh Cinta Dengan Krabi

Thailand mempunyai banyak pantai yang indah, salah satunya Krabi ini. Lokasinya ngga terlalu jauh dengan Phuket, tapi nuansanya jauh berbeda. Kebanyakan teman saya Malaysian akan bilang : nak party pergi Phuket, bawa family better pergi Krabi :). Yup, Krabi memang family friendly, cocok untuk keluarga dengan anak kecil,  traveler yang ga suka hiruk pikuk atau pasangan honeymoon…

Mudahnya Mengurus E-Visa India

Walaupun ngakunya suka jalan-jalan, tapi sebenernya saya paling malas ngurus-ngurus visa. Salah satu pertimbangan ketika memilih destinasi jalan-jalan ya terkait dengan urusan visa ini, sebisa mungkin untuk saat ini kami lebih memilih negara-negara bebas visa, bisa menggunakan visa on arrival, atau bisa mengurus aplikasi visa secara online. Itulah sebabnya kami memilih India tahun ini..horee InshaAllah kami akan…

[DIY BACKPACKING] THAILAND

Selamat Tahun Baru 2017, Selamat Tahun Baru Cina juga. Semoga tahun ini menjadi tahun yang lebih baik untuk kita semua, bisa tercapai semua keinginan-keinginan, kuncinya cuma satu eh dua, bekerja dan berdoa lebih tekun. Semangat selalu. Minggu lalu kami baru saja pulang dari Thailand.  Trip yang tidak direncanakan sebetulnya karena kami memutuskan pergi saat H-7. Karena baru menyadari…

1 Day in Brunei Darussalam

Last month, we went to Miri to attend my friend’s wedding reception. Jassica is from Miri, and the groom – David also from Miri, so the couple decided to hold their wedding celebration there. It was a beautiful Chinese wedding style with a lot of friends and family, very nice one. The wedding was on Friday night…

Berburu Gudeg di Yogya

Jalan – jalan ala kami sekeluarga identik dengan wisata kuliner, rasanya lebih rela tidur di hotel murah asalkan bisa makan dengan layak. Kunjungan kami ke Yogyakarta bulan Desember 2016 lalu menjadi saksi nyata, safari makan Gudeg 3x dalam waktu 24 jam saja. Studi banding ceritanya. Gudeg Pawon Sudah diniatkan sejak lama, pokoknya kalau ke Yogya harus…