Lagi – lagi Pemaksaan Hobby : Climbing Class

Hore hari Jumat, tetep ya..selama masih berstatus pegawai ya namanya hari Jumat pasti dinanti – nanti. Weekend ini alhamdulillah agak santai. Bisa simpan handphone jauh – jauh atau dimatikan sekalian. Cici hari Senin depan sudah sekolah lagi, term break selama 2 minggu lumayan membuat Bunda-nya santai. Bisa bangun lebih siang haha. Senin depan harus nyubuh lagi. Selama term break ini…

Cempaka School – Chinese Year Celebration

Penduduk Malaysia terdiri dari 3 etnis utama : Malay, Chinese dan India. Awalnya saya tidak terlalu memperhatikan, tetapi ternyata setiap isi form akan ada 3 pilihan etnis tersebut. Konsekuensinya banyak, yang paling menyenangkan tentunya urusan liburan. Semua hari raya dari 3 etnis tersebut akan jadi tanggal merah, asik kan. Sekolah Cici disini pun menganut paham…

Goodbye Sekolah Karakter

Salah satu hal yang membuat kami sedih meninggalkan Jakarta sebenarnya sederhana, sekolahan Cici. Sudah 1.5 tahun Cici bersekolah di Karakter, dan Cici sangat bahagia sekali. Ibu Bapak Guru yang baik – baik, teman – teman yang seru dan pastinya pengalaman belajar yang luar biasa. Rencana kepindahan sudah kami sampaikan kepada Ibu Tia sejak bulan September,…

PADI Open Water Course – Pulau Sepa

Sabtu, 30 November 2013 Tibalah hari yang dinanti hehe. Jam 5 pagi kami sudah meninggalkan rumah menuju Bintaro, mengantarkan Cici ke rumah teman kami – Neneng dan Hendrig. Jam 6 dari Bintaro, nyasar – nyasar dan alhamdulillah jam 7.15 kami sudah tiba di dermaga 19 di Marina Ancol, dermaga Pulau Sepa. Ramai sekali, banyak sekali…

PADI Open Water Course – Confined Water

Katanya sih, lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali. Setuju sekali, dan akhirnya setelah menunda hampir 13 tahun akhirnya saya nyaris certified sebagai Padi Open Water diver..horeee. Kenapa nyaris, soalnya ujian teorinya belum sempat, InshaAllah selasa depan, dan sah sudah :D. Jadi sebenarnya sudah dari jaman kuliah dulu saya penasaran dengan yang namanya diving. Tahun…

Sayonara J City

Long story short…sayonara J city after nearly 7 years ! In Sha Allah bulan depan kami akan meninggalkan kota Jakarta, hijrah. Entah for good atau tidak, yang pasti setidaknya dalam 2 tahun ke depan kami sekeluarga akan tinggal di Kuala Lumpur. Saya masih bekerja menjadi tukang batu dan suami juga masih bekerja jadi tukang poto. Cici akan…

Life in Offshore Papua # 1

Postingan edisi nostalgia hehe, parah nih padahal belum juga pergi. Jadi ceritanya perusahaan tempat saya bekerja itu mengelola lapangan gas yang ada di Papua. Saya bekerja office based tapi sesekali pernah ke Papua untuk urusan pekerjaan. Ga jauh – jauh mainannya masih di rig juga. Selalu jadi paling cantik dong secara ga ada yang lain…

Camping di Bumi Perkemahan Sukamantri

Long weekend akhir Maret kemarin kita camping lagi lho. Hanya bertiga saja : Popo, Bunda dan Cici. Benar – benar camping tanpa rencana. Seharusnya kan 630 ada trip ke Ujung Kulon, tetapi last minutes dibatalkan karena beberapa hal. Ganti tempat ke Pulau Tidung dan gagal juga karena serba ngga jelas, saya harus berada di dekat – dekat…

Sekolah Karakter – IHF Foundation

Badan sehat, jiwa kuat, hati bersih daaaaaaan Cerdas SubhanaAllah, setiap saya mendengar Cici meneriakkan yel yel itu saya selalu terharu. Ini adalah yel favorit Cici, dipelajari di sekolah Cici yang sekarang, di Sekolah Karakter IHF, Cimanggis. Sudah sejak lama saya ingin berbagi cerita mengenai Sekolah Karakter, banyak teman yang bertanya, mohon maaf baru bisa sekarang dituliskan. …

Tak Lengkap Tanpa Secangkir Kopi

Setiap hari kerja saya meninggalkan rumah pukul 5.45 pagi, masih sangat pagi memang. Sarapan ? tentu belum. Pagi saya di rumah disibukkan oleh aktifitas menyiapkan hidangan untuk Cici-putri saya, mandi pagi dan berangkat ke kantor. Pukul 7 pagi saya sudah duduk manis di kantor dan dimulailah ritual itu. Membuka laci kabinet, mengeluarkan laptop, menghidupkannya, memasukkan user…