[DIY Backpacking] SULAWESI
Masih dari seri #DIYBackpacking, kali ini tentang perjalanan kami ke Sulawesi di bulan Agustus 2019. Cita-cita mengunjungi kembali Sulawesi sebetulnya sudah lama, dari tahun 2013 ketika kami merencanakan naik Gunung Latimojong. Tapi sayangnya tahun 2013 ternyata menjadi tahun yang sangat sibuk, ketika saya berbulan-bulan harus bekerja di offshore dan ditutup dengan pindah ke KL hehe.…